Kamis, 18 Oktober 2012

Sejarah Dan Perkembangan RAM

RAM (Random Access Memory) adalah sebuah tipe penyimpanan komputeryang isinya dapat diakses dalam waktu yang tetap tidak memperdulikan letak data tersebut dalam memori. RAM juga biasa  disebut sebagai penyimpan sementara. Ini berlawanan dengan alat memori urut, seperti tape magnetik, disk dan drum, di mana gerakan mekanikal dari media penyimpanan memaksa komputer untuk mengakses data secara berurutan.
Pertama kali dikenal pada tahun 60′an. Hanya saja saat itu memori semikonduktor belumlah populer karena harganya yang sangat mahal. Saat itu lebih lazim untuk menggunakan memori utama magnetic. Random Access Memory ditemukan oleh Robert Dennard dan diproduksi secara besar – besaran oleh Intel pada tahun 1968, jauh sebelum PC ditemukan oleh IBM pada tahun 1981. Dari sini lah perkembangan RAM bermula. Pada awal diciptakannya, RAM membutuhkan tegangan 5.0 volt untuk dapat berjalan pada frekuensi 4,77MHz, dengan waktu akses memori (access time) sekitar 200ns (1ns = 10-9 detik).

Rabu, 17 Oktober 2012

Macam-macam Card Football Saga 2

CARD
Card adalah equip yang digunakan dalam permainan FOOTBALL SAGA 2.. Fungsi card adalah untuk boost statistik char anda. Agar dapat bermain lebih baik saat pertandingan.

Cara Mendapatkan Card
Card bisa di dapat dengan cara membeli normal coin dan premium coin. normal coin di dapat dengan membeli di Shop dengan Gold. Premium coin di dapat dengan membeli dengan Star.

Kamis, 02 September 2010

Cara Meraih Bintang Lima Dari Alexa Rank

Cara Meraih Bintang Lima Dari Alexa Rank

Alexa Traffic Rank merupakan rangking popularitas dari sebuah blog yang dihitung berdasarkan besarnya jumlah kunjungan (traffic) dari blog. Posting kali ini adalah sebuah refleksi terhadap perjalanan shalimow.com dihadapan alexa. Harapannya pasca refleksi ini muncul strategi baru untuk meningkatkan kinerja blog.
Tidak sedikit para blogger dunia yang mengecoh alexa ranking dengan berbagai perbuatan yang kurang sopan, seperti mengunakan software tertentu, dst. Memang begitu dahsyat hasilnya, beberapa blog saya yang dibeli orang seberang dalam waktu beberapa minggu sudah nembus alexa 200.000 sehingga mereka semakin leluasa memonetizing blog tersebut.

Perkembangan WEB

Web merupakan teknologi yang mempercepat akselerasi peradaban manusia. Web merupakan
penghubung segala umat manusia di dunia tanpa harus bertemu langsung. Berbagai web
menyediakan beribu macam informasi yang dapat diakses sec